DPP PSI Resmi Usung Calon Kepala Daerah di Banten dan Tangsel

- Penulis

Kamis, 18 Juli 2024 - 11:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kaesang Pangarep membantah kabar bahwa dirinya batal mencalonkan diri dalam Pilgub DKI Jakarta 2024 setelah PSI mendukung Ridwan Kamil. Ia menjanjikan pengumuman resmi dalam waktu dekat.(Foto Istimewa)

i

Kaesang Pangarep membantah kabar bahwa dirinya batal mencalonkan diri dalam Pilgub DKI Jakarta 2024 setelah PSI mendukung Ridwan Kamil. Ia menjanjikan pengumuman resmi dalam waktu dekat.(Foto Istimewa)

Jakarta,- Dewan Pimpinan Pusat Partai Solidaritas Indonesia (DPP PSI) resmi mengusung dan mendukung Bro Andra Soni dan Bro Dimyati Natakusuma untuk Pilgub Banten.

Sementara itu, Bro Ariza Patria dan Komika Bro Marshel Widianto akan maju dalam Pilwalkot Tangerang Selatan. Di Kabupaten Lebak, PSI mendukung Bro Sanuji dan Bro Fajar.

Rekomendasi ini disampaikan langsung oleh Ketua Umum DPP PSI, Mas Ketum Kaesang, di Basecamp DPP PSI pagi ini, dengan dihadiri beberapa pengurus DPP PSI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mas Ketum berharap rekomendasi untuk ketiga pasangan calon kepala daerah ini dapat mendukung program pemerintah ke depan dan menyempurnakan program yang sudah ada.

Baca Juga:  Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten

“Saya harap ketiga calon yang hadir dapat mensukseskan transisi Presiden Jokowi yang akan dilanjutkan Pak Prabowo di akhir 2024, dan saya harap program-program ke depan dapat dilanjutkan dan disempurnakan,” ujar Mas Ketum Kaesang.

Ketiga calon kepala daerah yang mendapat rekomendasi PSI

Menyambut baik dukungan ini dan berkomitmen untuk menjunjung tinggi nilai-nilai yang menjadi DNA PSI yaitu anti korupsi dan anti intoleransi.

 

Berita Terkait

Presiden Prabowo Bahas Strategi Investasi Kendaraan Listrik dengan Menteri Investasi
Presiden Prabowo Bahas Kelanjutan Proyek IKN Bersama AHY dan Kementerian PU
Sampah Menumpuk di Kapuk Usai Banjir, Tim Orange Bergerak Cepat
DPR Dorong Solusi Atasi Krisis Gas di Kepulauan Riau, Termasuk Opsi Impor
Indonesia Perluas Peluang Tenaga Kesehatan di Pasar Internasional
Pilkada Jakarta 2024: Hasil Quick Count dan Jadwal Putaran Kedua 
Aliansi Mahasiswa Desak Kapolri Copot Komjen Fadil Imran dari Kabaharkam  
Evaluasi Sistem Zonasi PPDB: Pesan Prabowo agar Tidak Tergesa-gesa, Gibran Soroti Kesenjangan Fasilitas
Berita ini 76 kali dibaca
4.8 4 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 00:47 WIB

Penandatanganan Pakta Integritas Manajemen Talenta di Banten, Dr. Nurdin: Optimalisasi SDM  

Selasa, 11 Februari 2025 - 22:24 WIB

Refleksi Hari Pers Nasional, Jurnalis Tangerang Suarakan Kebebasan Pers

Senin, 10 Februari 2025 - 23:09 WIB

Aksi Unjuk Rasa BEM di Tangerang Diwarnai Pembakaran Spanduk HPN 2025  

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:25 WIB

Jelang HPN 2025: Dr. Nurdin dan Forwat Laksanakan Jumat Berbagi untuk Anak Yatim Piatu

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:41 WIB

Presiden Prabowo Bahas Strategi Investasi Kendaraan Listrik dengan Menteri Investasi

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:16 WIB

Pokja Staf Ahli Kasad Kunjungi Korem 052/Wkr untuk Kajian Strategis

Kamis, 6 Februari 2025 - 15:16 WIB

Revitalisasi Simpang Tiga Polsek Tigaraksa, Solusi Atasi Kemacetan  

Selasa, 4 Februari 2025 - 20:49 WIB

Camat Balaraja Soroti Krisis Sampah, Usulkan TPS Terpadu di Desa Tobat

Berita Terbaru