Satpol PP Kota Tangerang Tingkatkan Penertiban dan Keamanan

- Penulis

Senin, 8 Juli 2024 - 12:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penegakan Ketertiban di Kota Tangerang. Dok Pemkot Tangerang

i

Penegakan Ketertiban di Kota Tangerang. Dok Pemkot Tangerang

Tangerang Kota – Satpol PP Kota Tangerang terus berupaya menertibkan dan menjaga keamanan di lingkungan Kota Tangerang. Penegakan ini berdasarkan Peraturan Daerah Kota Tangerang.

Plt Kepala Satpol PP Kota Tangerang, R. Irman Pujahendra, menyatakan Satpol PP memiliki unit layanan masyarakat untuk menangani gangguan ketertiban.

“Kami melayani pelaporan langsung di Unit Layanan Masyarakat di kantor Satpol PP Kota Tangerang,” kata Irman, Senin (8/7/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Masyarakat juga bisa berkonsultasi langsung mengenai gangguan ketertiban dengan petugas atau pejabat terkait. Petugas lapangan akan menindaklanjuti laporan.

Baca Juga:  Tim Supervisi Mabes Polri Tinjau Posko Operasi Lilin dan Command Center Polresta Tangerang

Masyarakat bisa menghubungi Unit Layanan Masyarakat via WhatsApp di 0812-1200-4664 atau melalui Instagram @polpp.tangerang. Juga melalui fitur Laksa di aplikasi Tangerang LIVE.

“Unit layanan ini adalah ikhtiar kami dalam mewujudkan Tangerang LIVE dan menjalankan amanah penegakan Perda dan Perwal di Kota Tangerang,” tambah Irman.

Masyarakat juga bisa mendatangi kantor Satpol PP di Jalan Daan Mogot Road No. 04, RT 03, RW 03, Kelurahan Sukarasa, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang.

Satpol PP Kota Tangerang berkomitmen menjaga ketertiban dan keamanan dengan beragam upaya dan layanan yang mudah diakses oleh masyarakat.

Berita Terkait

Kapolres Metro Tangerang Kota Pantau Tempat Hiburan Malam di PIK 2 Selama Ramadan  
DPRD Kota Tangerang: Griya Harmoni Warga (GHW) Wujud Pemerataan Fasilitas Umum  
Polisi Gerebek Toko Kelontong di Tangerang, 376 Butir Obat Terlarang Disita
Sachrudin-Maryono Perkuat Kamtibmas dan Stabilitas Ekonomi Jelang Arus Mudik
Polda Banten Ungkap Penipuan Minyak Goreng Minyakita dan Djernih, Tersangka Raup Rp45 Juta Per Bulan  
Sachrudin Tinjau Kesiapan Program Mudik Gratis Jelang Lebaran 2025  
Peringati HUT Kota Tangerang ke 32 Tahun, Disdik Gelar Lomba Tingkat
Gubernur Banten Andra Soni Optimalkan Pendapatan Daerah, Bahas Pendidikan Gratis dan Sekolah Garuda
Berita ini 15 kali dibaca
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 19:39 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Pantau Tempat Hiburan Malam di PIK 2 Selama Ramadan  

Minggu, 16 Maret 2025 - 23:22 WIB

DPRD Kota Tangerang: Griya Harmoni Warga (GHW) Wujud Pemerataan Fasilitas Umum  

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:47 WIB

Polisi Gerebek Toko Kelontong di Tangerang, 376 Butir Obat Terlarang Disita

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:30 WIB

Polda Banten Ungkap Penipuan Minyak Goreng Minyakita dan Djernih, Tersangka Raup Rp45 Juta Per Bulan  

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:36 WIB

Sachrudin Tinjau Kesiapan Program Mudik Gratis Jelang Lebaran 2025  

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:15 WIB

Peringati HUT Kota Tangerang ke 32 Tahun, Disdik Gelar Lomba Tingkat

Selasa, 11 Maret 2025 - 19:46 WIB

Gubernur Banten Andra Soni Optimalkan Pendapatan Daerah, Bahas Pendidikan Gratis dan Sekolah Garuda

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:24 WIB

Bupati Maesyal Pantau Gerakan Pasar Murah di Pagedangan, 2.950 Paket Sembako Disalurkan

Berita Terbaru